DECEMBER 9, 2022
Pemerintahan

Merawat Pusaka, Merajut Ukhuwah: Nyimbur di Situs Pangrumasan

post-img

Setiap bulan Mulud, warga Banjaranyar, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, menggelar Nyimbur di Situs Pangrumasan. Mereka berdoa bersama di Balai Bandung, dipimpin oleh sesepuh dan Pakuncen Pangrumasan. Doa yang dipanjatkan kepada Sang Penguasa alam, Allah SWT, adalah untuk meminta keselamatan dan keberkahan hidup. Benda-benda pusaka peninggalan Kyai Bagus Santri dan para sahabatnya dikeluarkan untuk dibersihkan secara khusus. Usai doa bersama, dilanjutkan dengan makan bersama.

author-img_1

Dinas Kebudayaan, Kepemudaan dan Olahraga

Penulis

Sinergi Membangun Kemandirian Ekonomi, Sejahtera untuk Semua.

About Us

The argument in favor of using filler text goes something like this: If you use arey real content in the Consulting Process anytime you reachtent.

Cart